The Knowledge For Our Common

Friday, April 19, 2013

Sultan Sulu: Ingin Sekali Bergabung Dengan Indonesia

Sultan Sulu Muizul Lail Kiram mengaku sangat frustasi terhadap konflik perebutan Sabah dan Serawak dengan Malaysia. Sebab itu, dia meminta bantuan Indonesia buat merebut kembali wilayah di utara Pulau Kalimantan itu. [Baca : Minta bantuan Indonesia buat Ganyang Malaysia]"Saya akan menyerahkan kedaulatan Sulu kepada Indonesia asal Indonesia mau membantu mengembalikan Sabah dan Serawak kepada kami," kata Sultan Muizul. Dia mengoreksi namanya bukan Sultan Mudarasulail Kiram. Menurut dia, Mudarasulail adalah orang mengklaim sultan Sulu. Aslinya...

Pemerintah Indonesia pun berang dengan sebutan Indon

Hubungan Indonesia dengan Malaysia selalu mengalami pasang surut. Sengketa perbatasan, kekerasan yang diterima TKI, hingga penyebutan istilah Indon kepada warga Indonesia oleh warga dan media Malaysia pernah membuat pemerintah Indonesia berang.Pemerintah dan rakyat Indonesia menentang penggunaan kata Indon yang dianggap menghina. Bahkan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Kuala Lumpur berulang kali melayangkan surat protes kepada media di Malaysia yang bersikukuh menggunakan istilah Indon untuk menyebut WNI yang bekerja di negeri...

Sultan Sulu pilih sekolahkan putranya ke Indonesia

Sultan Sulu Muizul Lail Kiram akan menyekolahkan putranya, Muhammad Ihsan (13 tahun), ke sebuah pesantren di Jawa Timur. Pesantren ini bagian dari jaringan jamaah tablig internasional. Dia meminta nama dan lokasi pesantren dirahasiakan demi keamanan putra mahkotanya itu. Dia mengungkapkan dia bakal mengantar putranya itu ke Indonesia, September tahun ini. "Saya ingin dia menjadi orang alim. Saya juga anggota jamaah tablig," kata Sultan Muizul saat dihubungi merdeka.com melalui telepon selulernya, Jumat (22/3). Dia menambahkan di sana Ihsan ...

Malaysia diadukan ke Dewan Hak Asasi PBB

Kelompok pegiat hak asasi hari ini menyatakan akan mengajukan pemerintah Malaysia ke badan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) atas dugaan pelanggaran hak asasi terhadap warga Filipina saat terjadinya konflik bersenjata antara pasukan Malaysia dengan kelompok pengikut Kesultanan Sulu di Negara Bagian Sabah. Stasiun televisi ABS-CBN melaporkan, Senin (1/4), baik pegiat perorangan maupun kelompok hari ini mendesak Komisaris Tinggi PBB untuk...

Sultan Sulu: Kami ingin bergabung dengan Indonesia

Sultan Sulu Muizul Lail Kiram mengaku sangat frustasi terhadap konflik perebutan Sabah dan Serawak dengan Malaysia. Sebab itu, dia meminta bantuan Indonesia buat merebut kembali wilayah di utara Pulau Kalimantan itu. "Saya akan menyerahkan kedaulatan Sulu kepada Indonesia asal Indonesia mau membantu mengembalikan Sabah dan Serawak kepada kami," kata Sultan Muizul. Dia mengoreksi namanya bukan Sultan Mudarasulail Kiram. Menurut dia,...

Ada Apa dengan Kurikulum 2013?

Tiada petir atau guntur di terik siang hari tiba tiba turun hujan. Ini menggambarkan munculnya berita di media elektronik dan koran adanya uji publik Kurikulum 2013 selama tiga minggu mulai tanggal 29 November sampai  23 Desember 2012. Untuk mengobati rasa penasaran materi uji publik bisa diunduh di www.kemdiknas.go.id. Kalau menyimak sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di Indonesia rata rata setiap sepuluh tahun mengalami perubahan...

Kurikulum 2013 kacau balau

 Henry Alexis Rudolf Tilaar termasuk pihak tidak setuju dengan bakal berlakunya kurikulum 2013. Dia menyebut isi seluruh haluan program pendidikan itu kacar semua. "Ini kacau, kacau balau," kata Tilaar saat ditemui Islahuddin dan Alwan Ridha Ramdani dari merdeka.com di rumahnya di bilangan Patra Kuningan Utara, Jakarta Selatan, Selasa (16/4). Berikut penuturan Tilaar. Apa benar Kurikulum Tingkat Satuan...

Ujian nasional lebih banyak mudarat ketimbang manfaat

Menurut pakar pendidikan Henry Alexis Rudolf Tilaar, pemerintah saat ini tidak memiliki komitmen memperbaiki mutu pendidikan. Bahkan mereka dinilai tidak memiliki konsep jelas dan menyeluruh soal pendidikan Indonesia ke depan.Konsep ujian nasional diprotes sejak 2006 tidak ada dalam Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Meski begitu, pemerintah tetap melaksanakan. Ujian nasional kerap dirundung masalah, bahkan tahun...